Latihan Keterampilan Kolam 2
Latihan perairan terbuka kali ini dilaksanakan pada tanggal 18 juni 2023 pukul 08.00 di kolam tretan di Bangkalan nih buddies. Pada LKK kali Ini materi yang diajarkan adalah pengenalan alat ADS atau alat dasar selam dan juga komponen dari alat diving itu sendiri.. Oiya… jangan lupa streaching dulu ya sebelum berenang, biar tidak keram. Oke back to the topic.. Materi yang diberikan berupa nama dari alat diving, cara pemasangan, fungsi dari alat tersebut dan juga cara pemakaian. Alat dasar selam sendiri juga dikenal dengan sebutan "skindive" ya buddies. Alatnya sendiri untuk dasar selam ada masker selam untuk mempermudah kita melihat kedalam air, selanjutnya ada snorkel yang berfungsi untuk mempermudahkan kita bernafas, ada juga fins yaitu alat bantu mobilitas dalam berenang (mirip seperti kaki katak ya bentuknya.
Oiya cukup dulu ya buddies artikel hari ini, jika ingin tahu lebih banyak lagi
silahkan untuk membaca artikel lainya atau juga bisa mengunjungi social media
kami yang lainnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar